Selasa, 21 November 2017

PRINSIP-PRINSIP DASAR DAN JANJI SATPAM


PRINSIP-PRINSIP SATPAM

1. kami anggota satuan pengamanan memegang teguh disiplin, patuh dan taat pada pimpinan ,jujur 
    dan bertanggung jawab.
2. kami anggota satuan pengamanan senantiasa menjaga kehormatan diri dan menjunjung tinggi 
    kehormatan satuan pengamanan.
3. kami anggota satuan pengamanan senantiasa waspada dalam melaksanaan tugas sebagai pengaman
    dan penertib dilingkungan kerja.
4. kami anggota satuan pengamanan senantiasa bersikap open,dan tidak menganggap remeh sesuatu 
    yang terjadi di lingkungan kerja.
5. kami anggota satuan pengamanan adalah petugas yang tangguh dan senantiasa bersikap etis dalam 
    menegakan peraturan.

JANJI SATPAM

1. setia dan menjunjung tinggi pancasila dan undang undang dasar 1945.
2. memegang teguh disiplin,patuh dan taat kepada pimpinan serta berani bertanggung jawab terhadap 
    setiap pelaksanaan tugas.
3. menjaga kehormatan diri dan menjunjung tinggi kehormatan satuan pengamanan.
4. memelihara persatuan dan kesatuan satuan pengamanan serta aparat keamanan lainnya.
5. senantiasa memelihara dan meningkatkan kewaspadaan serta kemampuan tugas demi tercapainya  
    keamanan lingkungan.

DIKLATAN PT SCORPIO

                PT Scorpio sudah melakukan pembukaan diklat selama lima (V) angkatan. Angkatan pertama dibuka bulan Oktober 2015 - November 2015. Angkatan ke-2 dibuka bulan Maret 2016-April 2016. Angkatan k-3 dibuka pada bulan Agustus - September 2016. Angkatan ke-4 dibuka bulan Juli-agustus 2017 dan Diklatan angkatan Ke-5 dibuka pada Tanggal 28 Oktober - 25 November 2017. PT Scorpio Yogya Security akan membuka diklatan ke-6 In house (sabtu dan minggu) selama 9X pada tanggal 25 November - 24 Desember 2017. Kami PT Scorpio Yogya Security juga membuka pendaftaran untuk siswa baru pada diklat Satpam In house untuk semua lapisan masyarakat yang sudah bekerja maupun yang belum bekerja.

Jumat, 17 November 2017

DIKLAT PT SCORPIO YOGYA SECURITY

           




             PT Scorpio Yogya Security juga Melaksanakan diklat/pendidikan untuk Satuan Pengaman (SATPAM). Setiap tahun membuka diklat/pendidikan di Sukoharjo RT 07/03 Cupuwatu 1 Purwomartani, Kalasan, Sleman, D.I Yogyakarta. PT Scorpio Yogyakarta juga memiliki izin diklat/pendidikan surat izin nomer : SI/6609/VIII/2016 pada tanggal 26 Agustus 2016 ditandatangai oleh DIRBINMAS Kepolisian Republik Indonesia Brigjen (Pol) Drs, Dudi Nur Arif Pendidikan/diklat Satuan pengaman (SATPAM) PT Scorpio Yogya Security memiliki kepala diklat yaitu Bapak AKBP (purn) Wiranto. Diklat/Pendidikan PT Scorpio Yogya Security langsung mengambil Instruktur dari POLDA D.I Yogyakarta dan BRIMOBDA D.I Yogyakarta. Kami membuka pendidikan reguler selama 21 hari dan pendidikan In House Sabtu dan Minggu (selama 9X). Setiap pembukaan Diklat/pendidikan langsung dibuka oleh DIRBINMAS POLDA D.I Yogyakarta Yaitu Bapak Kombes Pol Rudi Heru Susanto. 

Sejarah PT Scorpio Yogya Security

            



                 PT Scorpio Yogya Security didirikan pada tanggal 10 Februari 2015 oleh bapak Paulus Riyanto, S.E, MM, Bapak AKBP (purn) Wiranto, Brigjen Pol (purn) Sriyanto, Bapak Raden Haji Bambang Waseso. Beliau berempat mendirikan PT Scorpio Yogya Security dengan bertujuan untuk membuka lapangan pekerjaan sebagai security di daerah Yogyakarta. PT Scorpio Yogya Security didirikan dihadapan Notaris Sugiarto, S.H. PT Scorpio Yogya Security beralamat di Jl. Yogya - Solo km 11 Mangunan, Kalitirto, Berbah, Sleman, D.I Yogyakarta juga membuka kantor cabang di  Kulon Progo yang beralamat di Jl. Wates - Purworejo km 6, Sogan, Kulon Progo, D.I Yogyakarta

             PT Scorpio Yogya Security adalah perusahaan yang bergerak dibidang outsource jasa keamanan, Pelatihan dan Pendidikan Satuan Pengamana (SATPAM), dan Konsultasi Keamanan.Visi,Misi, dan Motto PT Scorpio Yogya Security sebagai berikut :

Visi PT Scorpio Yogya Security
Menjadikan Perusahaan Outsourcing dan Industri security yang handal dan profesional

Misi PT Scorpio Yogya Security
1. Mampu menyediakan jasa outsourcing dan jasa security yang dibutuhkan mitra/pelanggan yang bersifat dinamis dan bernilai tambah bagi perusahaan.
2. Mampu menjadi  perusahaan yang dikelola SDM Profesional sehingga menjadi tempat pilihan  para pekerja dalam peran sertanya membangun keluarga, bangsa dan negara.
3. Mampu menjadi perusahaan yang berdaya saing kuat dengan nilai tambah yang tinggi sehingga dapat bersaing secara sehat dengan perusahaan sejenis di indonesia.
4. Mampu memberikan hasil yang tinggi baik keuntungan atau deviden bagi pemegang saham

Motto
AMAN, NYAMAN, TERPERCAYA

PT Scorpio Yogya Security bekerja sama dengan beberapa user/pelanggan antara lain :

 1. Universitas Sarjanawiyata Taman Siswa Yogyakarta
 2. Hotel Tara Yogyakarta
 3  Hotel De'Laxston Yogyakarta
 4. Hotel Melia Purosari Yogyakarta
 5. Hotel The Cube Yogyakarta
 6. Hotel Burza Yogyakarta
 7. Hotel Neo + Awana Yogyakarta
 8. Hotel 101 Yogyakarta
 9. Hotel Eastparc
10.Hotel Allstay Yogyakarta
11. Hotel Tjokro Style
12 Hotel Grand Ambarrukmo Yogyakarta
13. Hotel Crystal Lotus Yogyakarta
14. Hotel Grand Tjokro
15. SMA N 2 Ngaglik Sleman
16. SMK N 2 Pengasih Kulon Progo
17. Terminal Bangunan Gian Nusantara, Sleman
18. SMK 1 Kalasan
19 BSI Yogyakarta
20 BSI Solo
21 BSI Purworejo
22 BSI Tegal
23 BSI Purwokerto

PT Scorpio Yogya Security Mengumpulkan Semua Kordinator Lapangan dan Komandan Regu PT Scorpio Yogyakarta yang bertugas di Hotel, Unive...